Manajemen Produksi dan Operasi 2024.2

Pokok Bahasan kuliah Manajemen Produksi dan Operasi Agribisnis

  1. Pendahuluan | Pengertian dan ruang lingkup manajemen produksi dan operasi, Perkembangan manajemen produksi dan operasi, Fungsi dan Sistem produksi dan operasi, Prakiraan/Peramalan
  2. Perencanaan Pabrik | Penentuan lokasi suatu pabrik, Perencanaan bangunan pabrik, Penyusunan peralatan pabrik
  3. Mesin, Peralatan dan Proses Produksi | Proses produksi, Mesin dan peralatan, Material handling, Pemeliharaan, Kebijakan pembelian dan penggantian mesin, Penggunaan tenaga kerja dan mesin
  4. Pengawasan | Perencanaan dan pengawasan produksi, Pembelian bahan, Pengawasan persediaan, Pengawasan mutu (QC)
  5. Topik khusus | Pengelolaan unit produksi dan tantangannya dalam era deregulasi, Pengembangan manajemen produksi dan biaya produksi, biaya gugus kendali mutu, Justifikasi investasi dalam teknologi manufaktur baru, Management audit pada fungsi operasional, Research & development dalam meningkatkan mutu/kualitas produk

Point 1,2 dan 3 (minggu 1-6)  : Prof. Azhar

Point 4 (Minggu ke 7-11) : Dr. Rosmawaty

Point  5 (Minggu ke12-16) : Dr. Aswar

Buku pegangan utama : Manajemen Produksi dan Operasi, penulis : Sofjan Assauri. Lembaga Penerbit FE UI, edisi revisi 2008.


Manajemen Produksi dan Operasi

Mahasiswa terbagi menjadi 5 kelompok

Topik Makalah dan diskusi setiap kelompok (Sumber : Buku Sofjan Assauri.  1993.  Manajemen Produksi dan Operasi.  Fakultas Ekonomi UI.  Jakarta)

Bagian I

Kel 1

  1. Perkembangan Manajemen produksi dan Operasi
  2. Pengertian dan ruang lingkup manajemen produksi dan operasi

Kel 2

  1. Fungsi dan Sistem produksi dan operasi
  2. Prakiraan/Peramalan

Bagian II

Kel 3

  1. Penentuan lokasi suatu pabrik
  2. Perencanaan bangunan pabrik
  3. Penyusunan peralatan pabrik

Bagian III

Kel 4

  1. Proses produksi
  2. Mesin dan peralatan
  3. Material handling

Kel 5

  1. Pemeliharaan
  2. Kebijakan pembelian dan penggantian mesin
  3. Penggunaan tenaga kerja dan mesin


Makalah

Format :

  1. Pada kertas A4s
  2. Marjin 3 kiri, lainnya 2,5
  3. Spasi 1,5
  4. Font Cambria 12

Sistematika Makalah (panjang maksimal makalah 30 hal)

Penamaan Bab dan sub bab sesuai referensi aslinya

PP (untuk dipresentasikan)

  1. PP dibuat berdasarkan makalah
  2. Jumlah halaman tidak dibatasi, disesuaikan dengan waktu presentasi

Aturan main diskusi

  1. Presentasi : 25 – 30’
  2. Diskusi kelas : 50-60’
  3. Ulasan dosen 10-15’
  4. Moderator  dari anggota kelompok lain
  5. Makalah dan PP dikirim ke dosen dan diposting di grup paling lambat 24 jam sebelum diskusi dimulai.
  6. Makalah dan PP dalam bentuk hardcopy dijilid jadi satu dan dikumpulkan sesaat sebelum presentasi.
  7. Keterlambatan pengiriman bahan diskusi akan dikenakan pemotongan nilai (pinalti)

Penilaian :

  1. Makalah : 33 1/3
  2. Presentasi : 33 1/3
  3. Diskusi : 33 1/3

Jumlah                 = 100

Evaluasi :  Ujian/Penugasan

Buku :

  1. Sofjan Assauri.   Manajemen Produksi dan Operasi.  Fakultas Ekonomi UI.  Jakarta
  2. Handoko, H. T. 1996. Dasar-dasarManajemenProduksidanOperasi. BPFE, Yogyakarta
  3. Schroeder, R.G. 2000. Operation Management. McGraw-Hill Book Co., New York